Tuhan gak menjamin duit banyak dulu agar terjamin bahagia kelak kan?yang penting adalah apakah kita mau bersyukur dengan apa yang telah ada, atau terus mengeluh terhadap yang gak ada.. heuheuHidup itu sederhana, yang hebat itu kisah-kisahnya..Sama dengan hubungan kita Bang.. Tuhan gak nyuruh kita pacaran...
Tampilkan postingan dengan label Travelling. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Travelling. Tampilkan semua postingan
Idul Fitri 2019
Desember 23, 2019
Selamat berbahagia bagi kalian yang masih punya keluarga lengkap, selamat menenggelamkan diri bagi kalian yang tinggal sendiri, selamat atas semua yang telah terjadi dan akan menjadi kenangan nanti, selamat merajut impian kembali di dunia yang tak abadi.. Pantai Merah, Banyuwangi 2019dari aku sang...
Cintaku Jatuh di Kashmir (Part.II)
April 17, 2019
Pandanganku menyeluruh, tapi tak beruang lingkup. Semilir angin perlahan mulai menusuk tulang sendi, matahari menelan ludah bersama pegunungan Himalaya, tak mampu menghangatkan suasana, setiap tarikan dan hembusan selalu diiringi dengan berdirinya bulu roma. Kashmir memang sangat berbeda, dikelilingi perbatasan Pakistan, Cina, dan India...
Cintaku Jatuh di Kashmir
April 17, 2019
Let me tell you a story,..Pertama sekali mendengar si “mbak” ini ketika aku dan Auda sedang mengikuti seminar umroh backpacker di Banjarmasin yang diadakan master Mbak Elly Lubis, kalau tidak salah itu ditahun 2016, setelah itu, kita berteman di medsos saja, jarang menyapa...
FIRST HORSE
April 17, 2019
Ini adalah first horse bagiku, karena aku phobia ketinggian dan ndak suka memang di tempat tinggi, “tapi mau sampai kapan?” Batinku menggumam. Katanya mau jadi Maharani di hidupmu sendiri, kenapa membatasi diri?, pertanyaan-pertanyaan seperti itu terus bergelayut di hati, pikiran dan perasaan. Terus...
Saudara nemu di jalan..
April 17, 2019
...Ogut sebenernya gak tahu kenapa bisa akrab ama ini curut, yang jelas kita udah satu kelas sejak kelas 1 SMA, cuma doi pendiem.. banget malah.. ama cupu-cupunya.. ogut bedigasan.. secara anak gahoolll.. punya geng.. *gaya jarang ogut ngomong ama ini orang kecuali pas minta...
Cable Car Bursa
Juli 01, 2017
Bergelantungan dari dan ke puncak gunung tertinggi di Bursa. Bergetar hebat lutut saat cable car sampai dari satu tiang ke tiang lainnya. Apalah daya tampang sangar jika dihadapkan pada ketinggian. Belum lagi gemeretak gigi yang menahan suhu minus disana. Tapi.. Dari semua itu,...
Kita Kepala Batu
Juli 01, 2017
Kadang ketegangan kerap terjadi ketika adu argumentasi dengan travelmate tidak menemukan solusi, dari persediaan air yang menipis tapi kita masih jauh dari lokasi pengisian air, sampai hal kecil seperti mau belok ke kiri atau ke kanan. Tapi hal itu yang membuat kita semakin...
Siomay
Juli 01, 2017
Dapet siomay d Jeddah itu sesuatu😂 Makasih banyak buat mas ali, permaisurinya dan para pasukan ponakannya yang udah ajak kita tour city Jeddah di hari terakhir kita di saudi pakai jet pribadinya.. *eh mobil dink, belanja-belanja (red. Gue cuma ngeliatin orang belanja) dikasih...
Sudah Bersyukur?
Juli 01, 2017
Berharaplah pada Tuhan yang maha pasti. Ia sekalipun takkan mengkhianati impian kita. Sekalipun menurutmu itu tidak mungkin, tidak adil, tidak akan, maka becerminlah pada malam. Becerminlah yang dalam, liputi dirimu ke dalam malam. Mungkin saja syukurmu yang kurang hingga tak nampak lagi nikmat...
Suka Pakai Koper atau Ransel?
April 21, 2017
Kalau saya sukanya pakai ransel, itu lebih keren, dan kamu bakal keliatan kayak anak gunung. Nggaklah, kalau saya koper, lebih mewah dan terlihat elegan. Ransel menurut saya bikin encok pinggang ngangkut kesana kemari. Sering dengar obrolan kayak gini? Sebenarnya jawabannya gampang banget, terserah...
Janda Traveller - The Journey of Mecca
April 19, 2017
Eciyeehh ada yang kangen ama Janller (Janda Traveller) hemhh.. baiklah.. kita lanjutkan untuk perjalanan ke Mekkah. Day 7, Setelah mengambil miqat di Bir Ali kita duduk manis di bus mini, kali ini bus nya kecil, nggak kayak biasanya, karena kate muthowifnya ada miss...
ABOUT ME

I could look back at my life and get a good story out of it. It's a picture of somebody trying to figure things out.
POPULAR POSTS
Categories
- Abstract 12
- Cerita Rakyat 13
- Cerpen 5
- Hatiku Tertinggal di Madinah 10
- Puisi 30
- Suamiku 2
- Tips 8
- Travelling 17
Advertisement
Formulir Kontak
My Posts
-
Cerita-Cerita Rakyat Kalimantan Selatan Terjemahan Dari Bahasa Banjar Judul Buku :LAMBUNG MANGKURAT DAN DAYANG DIPARAJA ...
-
Cerita-Cerita Rakyat Kalimantan Selatan Terjemahan Dari Bahasa Banjar Judul Buku : LAMBUNG MANGKURAT DAN DAYANG DIPARA...
-
Inilah 9 Orang yang Tidak Akan Diajak Bicara Oleh Allah Pada Hari Kiamat Allah akan mengajak bicara hamba-hambaNya kelak pada ha...
-
CERITA RAKYAT KABUPATEN KOTABARU Standar HIKAYAT SA-IJAAN DAN IKAN TODAK Cerita Rakyat Kabupaten Kotabaru Kalimantan Selatan ...